Rabu, 25 Februari 2009

RIWAYAT HIDUP BUDDHA GOTAMA

RIWAYAT HIDUP BUDDHA GOTAMA

PENDAHULUAN

Riwayat Hidup Buddha Gotama yang dipaparkan di bawah ini hanyalah merupakan garis besar dari kehidupan Beliau dari kelahiran-Nya sebagai Pangeran Siddhattha sampai Parinibbana (kemangkatan mutlak), serta beberapa peristiwa penting dalam kronologi pembabaran Dhamma oleh-Nya.

KELAHIRAN BODHISATTA

Seorang Pangeran dilahirkan pada bulan purnama penuh di bulan Vesak (antara bulan Mei dan Juni) di sebuah hutan pohon sala ( shorea robusta ) taman bernama Lumbini di Kapilavatthu, India Utara (sekarang Nepal) pada sekitar abad ke-6 S.M (secara tradisional tahun 623 S.M. dan berdasarkan pada penanggalan "sejarah" pada tahun 563 S.M). Cerita Selanjutnya ...

1 komentar: